Menu

Mode Gelap
Menunggu Bantuan di Tengah Lumpur, Jerit Pengungsi Baktiya di Tanggap Darurat Keempat Proyek Pembangunan Kampung Nelayan Merah Putih di Aceh Utara Masih Tertunda, Baru Capai 53 Persen Menyingkap Akar Bencana: Banjir Bandang Aceh dan Dugaan Okupasi Hutan Ilegal Saat Jalan Terputus, Bantuan Tak Cukup Datang: Apa yang Harus Dilakukan untuk Bener Meriah, Takengon? Aceh Utara Dilanda Banjir Parah, Ayahwa Nilai Perhatian Pemerintah Pusat Belum Maksimal Komunikasi Pemkab Aceh Utara Tersumbat, Penanganan Banjir Dinilai Lambat!

Aceh

Ketua Komisi D DPRK Minta Pemerintah dan APH Lebih Tegas Tindak Judi Online

badge-check


					Ketua Komisi D DPRK Aceh Tenggara, Marwan Husni Perbesar

Ketua Komisi D DPRK Aceh Tenggara, Marwan Husni

Aceh Tenggara, harianpaparazzi.com – Ketua komisi D DPRK, H. Marwan Husni meminta kepada aparat penegak hukum untuk memberantas segala perjudian, sejenis kartu, togel dan judi online di Aceh Tenggara.

Marwan menyampaikan marak nya perjudian saat ini, seperti perjudian jenis chip Higgs domino, judi online, togel dan bentuk perjudian lainnya di Agara.

“Perjudian di Aceh Tenggara terkesan adanya pembiaran dan tidak ada upaya pemberantasan dari aparat penegak hukum (APH). Kita minta polisi untuk secepatnya membasmi perjudian hingga ke akar akarnya,” kata Marwan Husni kepada harianpaparazzi.com, Sabtu (25/01/2025) 

Marwan mengaku saat ini perjudian jenis togel yang sangat terang terangan di warung kopi dan sudah merambah ke kalangan pejabat, pelajar, petani bahkan pengusaha.

“Buktinya, perjudian masih ada, jangan sampai ada pihak-pihak yang mencoba untuk membekingi perjudian ini, jika ini terbukti kita minta diproses secara hukum,” tegasnya.

Marwan mengaku bahwa untuk pemberantasan perjudian marak di pedesaan di Aceh Tenggara sebenarnya tidaknya sulit, hanya saja perlu kemauan atau keseriusan saja. 

“Kami berharap Kapolres Aceh Tenggara melalui polsek setempat untuk memberantas segala bentuk perjudian ,mengingat sebentar lagi kita akan memasuki bulan suci ramadhan,” pungkasnya. (Azhari)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Brimob Aceh dan Brimob Banten Gotong Royong Bersihkan Mesjid Di Aceh Utara

10 Januari 2026 - 16:15 WIB

Didampingi Pengacara, Warga Blang Panyang Laporkan Dugaan Perusakan Kebun Libatkan PJ Geuchik

10 Januari 2026 - 16:14 WIB

Proyek Jalan PT Krung Meuh Putuskan Listrik Warga, Kodim dan Danramil Diminta Klarifikasi

10 Januari 2026 - 12:09 WIB

Dana Desa Gampong Meunye Peut Disorot: Dugaan Indikasi Penyimpangan Aset, Program Berubah Sepihak, hingga BLT Dipotong Oknum Geuchik

9 Januari 2026 - 15:33 WIB

Tanggul Krueng Peuto Bobol, Ribuan Warga Desa Kumbang Terancam Mengungsi

8 Januari 2026 - 19:47 WIB

Trending di Aceh