Menu

Mode Gelap
Menunggu Bantuan di Tengah Lumpur, Jerit Pengungsi Baktiya di Tanggap Darurat Keempat Proyek Pembangunan Kampung Nelayan Merah Putih di Aceh Utara Masih Tertunda, Baru Capai 53 Persen Menyingkap Akar Bencana: Banjir Bandang Aceh dan Dugaan Okupasi Hutan Ilegal Saat Jalan Terputus, Bantuan Tak Cukup Datang: Apa yang Harus Dilakukan untuk Bener Meriah, Takengon? Aceh Utara Dilanda Banjir Parah, Ayahwa Nilai Perhatian Pemerintah Pusat Belum Maksimal Komunikasi Pemkab Aceh Utara Tersumbat, Penanganan Banjir Dinilai Lambat!

News

Aceh Impor Gas Senilai Rp1,09 Triliun di Awal 2025

badge-check


					Aceh Impor Gas Senilai Rp1,09 Triliun di Awal 2025 Perbesar

Banda Aceh, Harianpaparazzi – Provinsi Aceh dikabarkan akan melakukan impor gas senilai 66,74 juta dolar AS pada awal tahun 2025.

Informasi ini diperoleh dari unggahan Tri Nugroho di platform media sosial, yang menyertakan tangkapan layar berita dari Tribun Pasee dengan sumber Atjehwatch.com.

Berdasarkan nilai tukar dolar AS terhadap rupiah saat ini, yaitu sekitar Rp16.445,00 per dolar AS, nilai impor gas tersebut setara dengan sekitar Rp1.097.458.300.000 (1 Triliun 97 Milyar 458 Juta 300 Ribu Rupiah).

Dalam unggahan tersebut, terlihat foto ilustrasi sebuah anjungan lepas pantai (offshore platform) yang diduga terkait dengan kegiatan impor gas ini.

Namun, belum ada informasi lebih lanjut mengenai detail impor gas tersebut, seperti jenis gas yang diimpor, negara asal, dan tujuan penggunaannya di Aceh.

Impor gas ini tentunya menjadi perhatian penting bagi masyarakat Aceh, mengingat provinsi ini memiliki sumber daya alam gas yang melimpah tapi kenapa gas harus di impor.

Informasi lebih lanjut mengenai impor gas ini diharapkan dapat segera disampaikan oleh pihak-pihak terkait, agar masyarakat dapat memahami dampak dan manfaatnya bagi Aceh.(Tri/fajar)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Universitas Mercu Buana Salurkan Bantuan Kemanusiaan ke 11 Desa Terdampak Banjir Bandang di Aceh

10 Januari 2026 - 17:36 WIB

Bupati Batu Bara Raih Anugerah Sahabat Pers Indonesia dari SMSI

8 Januari 2026 - 12:07 WIB

Informasi Penanganan Banjir Aceh Utara Tak Satu Pintu, Publik Bingung di Tengah Krisis Kemanusiaan

24 Desember 2025 - 19:57 WIB

Bantuan Tepat Sasaran Kodim 0208/Asahan Tuai Apresiasi dari Masyarakat Agam

22 Desember 2025 - 11:50 WIB

FWK : Pejabat Jangan Antikritik, Pers Selalu Hadir Untuk Kepentingan Publik

21 Desember 2025 - 09:58 WIB

Trending di News