Menu

Mode Gelap
Kabar Gubernur Aceh Nikah Lagi Beredar di Medsos, Pemerintah Aceh Belum Beri Klarifikasi Diduga Tanpa Izin Camat dan Pemkab, Geuchik di Nibong Ikuti Bimtek Tertutup ke Medan, Per Desa Dipungut Rp15 Juta Begini Cara Warga Aceh Timur Akhirnya Mendapat Air Minum Layak Pascabanjir Menguak Keadaan di Kuala Simpang: Dua Bulan Pascabanjir, Lumpur dan Sampah Masih Mengurung Permukiman Warga Menunggu Bantuan di Tengah Lumpur, Jerit Pengungsi Baktiya di Tanggap Darurat Keempat Proyek Pembangunan Kampung Nelayan Merah Putih di Aceh Utara Masih Tertunda, Baru Capai 53 Persen

News

Melalui Dana Insentif Desa 2024, Pemdes Setia Baru Realisasikan Program Lampu Jalan Tenaga Surya

badge-check


					Pemasangan lampu tenaga surya serta pemberian bantuan bencana. Perbesar

Pemasangan lampu tenaga surya serta pemberian bantuan bencana.

Aceh Tenggara, harianpaparazzi.com – Guna memberikan rasa aman dan nyaman bagi warganya, Pemerintah Desa Setia Baru, Kecamatan Lawe Sumur, Kabupaten Aceh Tenggara membangun lampu jalan tenaga surya dari dana insentif desa untuk masyarakat.

Menurut Kepala desa Setia Baru Malidin, Pembangunan lampu jalan tenaga surya yang dibangun Pemdes setempat selain sebagai penerangan sangat bermanfaat sekali bagi masyarakat untuk kenyamanan dan keamanan desa setempat.

“Pembangunan lampu jalan tenaga surya ini dianggarkan melalui Insentif Dana Desa (DD) Tahun 2024. Kegiatan ini kita lakukan berdasarkan musyawarah desa (Musdes) yang sudah kita laksanakan sebelumnya”, kata Kepala Desa kepada harianpaparazzi.com, Kamis (14/11/2024)

Pada kegiatan pembangunan lampu jalan tenaga surya yang sudah dilaksanakan Pemdes Setia Baru sesuai dengan anggaran yang tersedia dan telah dimusyawarahkan.

“Sebanyak 6 titik serta setia titik lampu jalan di desa Setia Baru semuanya kita ganti dan serta membuat menjadi lampu otomatis. Pemasangan lampu jalan tenaga surya yang sudah kita laksanakan disambut antusias warga desa. Karena hal ini memang keinginan warga desa,” jelas Malidin.

Diharapkannya, setelah dibangunya lampu jalan tenaga surya yang menggunakan dana desa ini. Masyarakat dapat menjaga dan memelihara bersama aset desa tersebut.

“Lampu jalan ini milik kita bersama, maka jagalah bangunan yang sudah ada. Kalau bukan kita yang menjaganya siapa lagi, pembangunan lampu jalan yang sudah kita laksanakan ini semoga bermanfaat kedepannya bagi masyarakat Desa Setia Baru,” tuturnya 

Selain penerangan Lampu jalan tenaga Surya, dibeberkan Malidin sapaan akrabnya dana desa insentif dialokasikan untuk program tanggap darurat bencana yaitu pembagian bahan sembako terhadap masyarakat yang terdampak banjir. (Azhari)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Diduga Bau Sulfur Menyengat di Kuala Langsa, PT PEMA di Ambang Kehancuran

22 Januari 2026 - 22:10 WIB

Bau Sulfur menyengat di PT. PEMA, Gubernur Aceh Harus Turun Tangan

22 Januari 2026 - 16:57 WIB

FWK Ingatkan Pemerintah, Cabut 28 Izin Perusahaan, Tegakkan Hukum Bukan ‘Lip Service’

22 Januari 2026 - 11:48 WIB

Dugaan Pemalsuan Dokumen BLT 2024 di Blang Majron Mandek, Ketua YARA Lhokseumawe Desak Kepastian Hukum

22 Januari 2026 - 10:05 WIB

Pembuktian Penggugat Dinilai Lemah dalam Perkara 18/Pdt.G/2025/PN Lhoksukon

21 Januari 2026 - 19:13 WIB

Trending di Aceh